Cara Cek Masa Aktip Iqama ikoma di Arab Saudi

ADS GOOGLE

Cara Cek Masa Aktip Iqama ikoma di Arab Saudi

D2Ubed Juli 08, 2019 0 komentar
Short URL:
Cara Mudah mengecek masa aktive atau Expire Iqoma di Arab Saudi - Mungkin Bagi sebagian anda yang berada di Arab saudi sangat perlu untuk mengetahui berapa bulan lagi atau berapa hari lagi masa aktip Iqoma anda berakhir

Sebagai WNI yang berada di negara ARab Saudi jangan hanya tergantung kepada Majikan saja untuk mengetahui berapa bulan lagi masa aktive iqoma anda berakhir,anda perlu sekali mengetahui masa aktive iqoma anda berakhir

Selain agar tidak mudah di bohongi oleh Majikan juga agar iqoma yang anda miliki masa aktip nya terlewat sehingga nantinya akan merugikan majikan anda atau anda sendiri karena setiap Iqoma yang masa aktive nya terlewati atau Expire,maka akan kena Denda

Denda nya sangat berpariasi setiap bulan nya sekitar SR500 itu juga kalau tidak salah,menurut Info setiap Iqoma yang terlewat masa aktive nya maka akan kena Denda sekitar SR500 yang tentu nya bukan uang sedikit Jumlah tersebut

Oleh Karena itu jika anda ingin mengetahui seberapa bulan lagi masa aktive Iqoma anda,anda hanya perlu mengikuti langkah langkah di bawah namun alangkah baik nya jika anda membaca Artikel ini sampai selesai ya Gaes

Cara Mengetahui Habis masa aktip Iqoma di Arab Saudi

Cek Iqoma ini sangat Akurat sekali,dan tentu nya Legal sesuai dengan ketentuan Kerajaan Arab Saudi yang dimana cara cek Iqoma ini langsung dari Ministry Of Interior Kingdom Of Arab Saudi yang langsung berhubungan dengan Jawazat disana

Dan Langkah langkah cek masa aktip Iqoma ini adalah sebagai berikut
  1. Silahkan anda kunjungi halaman Resmi nya di moi.gov.sa
  2. Setelah anda masuk ke halaman Resmi nya silahkan anda Ikuti langkah berikut
  • di Kolom Iqoma Number => Silahkan masukan No Iqoma kamu yang berada di bawa poto Iqoma
  • di Kolom enter Image Code => Silahkan masukan tulisan atau hurup yang berada di atas nya
  • Lalu Kemudian klik "View"
Setelah anda mengklik View maka anda akan melihat berapa bulan atau berapa hari lagi Iqoma anda berakhir

Nah itulah cara mengetahui berapa lama lagi Iqoma anda habis atau Expire semoga artikel ini bisa membantu sobat semua

Posted by D2Ubed, Published at Juli 08, 2019 and have 0 komentar

I manage this blog and post tutorials related to Blogger, SEO, Software Tools, Windows, CSS and Social Media. Did you find this blog helpful? Please socialize with us !!


Advertisement

IKLAN DISINI